![]() |
Kotak misterius. (Istimewa) |
MEDAN | Heboh, sebuah kotak yang mencurigakan di dekat Markas Brimob, Jalan Wahid Hasyim, Medan, Kamis (14/12/2017) malam.
Informasi yang didapat, penemuan kotak itu pertama kali ditemukan oleh warga yang kebetulan melintas di lokasi. Temuan itu langsung dilaporkan kepetugas jaga (piket) di Markas Brimob.
Mendapat laporan itu, Tim penjinak bom tiba dilokasi. Untuk menghindari hal-hal yang tak diinginkan, petugas pun mengevakuasi tempat dimana kota itu ditemukan.
"Kotaknya berwarna cokelat dan tergeletak di atas trotoar," kata warga. (*)